• Breaking News

    Fadli Zon Kritik Proyek Tol Padang-Pekanbaru Mangkrak, Ini Kata PUPR

    Fadli Zon Kritik Proyek Tol Padang-Pekanbaru Mangkrak, Ini Kata PUPR
    Wakil Ketua DPR Fadli Zon menyebut proyek tol Padang-Pekanbaru mangkrak. Alasannya, politikus Gerindra tersebut menyebut tol sepanjang 255 km itu tak menunjukkan perkembangan yang berarti padahal sudah groundbreaking oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) langsung.

    "Meninjau pmbgn tol "mangkrak" Padang-Pekanbaru 244 km. Stlh 10 bln baru 200-300m sj. Pdhal groundbreaking olh Presiden," katanya dikutip dari akun Twitter resminya yang ditulis pada 29 September 2018 lalu.

    Kepala badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan, Suahasil Nazara, mengatakan meskipun pertumbuhan ekonomi tidak mencapai target, namun secara internasional angka tersebut masih terbaik nomor tiga diantara negara G20, setelah China dan India.

    "Kalau dibandingkan secara internasional 5,1 persen itu pertumbuhan cukup tinggi. Kita tetap negara dengan PE ketiga di antara negara G20. Kita tetap nomor tiga sesudah China dan India," ujar Suahasil di Gedung DPR/MPR, Jakarta, Senin (6/2).

    Suahasil mengatakan, bukan hanya pertumbuhan ekonomi, inflasi Indonesia juga cukup baik sepanjang 2017. Hal ini yang membuat lembaga penilai menempatkan Indonesia pada rating positif.

    "Bukan hanya pertumbuhannya, inflasinya juga terjaga. Kemudian kebijakan fiskal juga terjaga, moneter juga terus sinergikan dengan kebijakan fiskal," jelasnya.

    Suahasil menambahkan, ke depan pihaknya akan terus memperbaiki sejumlah kebijakan di sektor rill agar dapat menunjang daya saing Indonesia. "Kebijakan di sektor riil terus kita perbaiki juga dengan salah satu manifestasinya adalah dengan ranking EoDB yang meningkat ke-72. Itu karena kita melakukan deregulasi dalam perizinan, pajak dwelling time dan lain lain," jelasnya.

    No comments

    iklan

    TesTer